Selasa, 27 November 2018

035.... jihad جهاد
===========
apa maknanya?

1. jim ج  ==> bersungguh-sungguh/berjuang mati-matian (akar huruf)
2. ha ه ==> kehidupan
3. alif ا ==> huruf tambahan
4. dal د ==> sesuatu yang singkat berlangsungnya (dunia)

Jadi makna jihad adalah ==> berjuang dengan sungguh-sungguh dalam kehidupan yang singkat ini (dunia).

Dengan demikian makna jihad itu tidak ada kaitannya dengan PERANG.... Tetapi berkaitan dengan kesungguhan hati atas suatu hal perkara dalam kehidupan yang singkat....

Mengapa mesti bersungguh-sungguh dan mati-matian??.... karena dunia itu bermakna sesuatu yang singkat/dekat masanya.... Maka manusia harus berlomba dikejar dengan WAKTU....

yang belajar dengan sungguh-sungguh==> itu juga jihad
yang bekerja dengan sungguh-sungguh ==> itu juga jihad
yang beribadah dengan sungguh2 ==> itu juga jihad
===============
akbar  أكبر

1. hamzah أ ==> ini bermakna hati, maksudnya harus difahami dengan hati, alif disini bermakna sungguh-sungguh/benar-benar.
2. kaf ك ==> kemuliaan (akar huruf)
3. ba ب ==> alam semesta
4. ro ر ==> Tuhan maha pengatur

akbar itu bermakna ==> (fahami dengan hatimu) bahwa benar-benar segenap kemuliaan di semesta raya ini hanyalah milik Allah....


5 komentar: