Jumat, 01 Juni 2018

Distatus sebelumnya, banyak yang sudah berusaha menjawab, tentang 1 ayat Qur'an yang ada kata "dzatillah/dzatullah" atau kata "dzat" saja.... Baguslah usahanya.....

Tapi saya malah disodori, terjemahan yg ada kata "dzat" disitu..... yang saya maksud itu kata "dzat" yg berupa text Qur'annya (arab), bukan text terjemahan..... ngono lho, nyambung dikit lah....

Jadi masih saya kasih perpanjangan waktu yo......

ingat, biar gak salah sambung lagi..... yang saya maksud text Qur'annya, bukan terjemahan....

Silahkan di kopaskan ke sini textnya, surat dan ayatnya.....

Kenapa saya minta bantuan kalian, karena saya bukan hafidz, saya cuman apal qulhu tok, heuheu. Jadi kalau saya langsung bilang, "tidak ada" kata "dzatillah"/ dzat Allah dalam Qur'an, ntar kalian pada protes.....

Jadi masih saya tunggu partisipasinya..... ayo cari!


oh iya ada lagi yg nulis tentang, "robbul idzati" dikomenan.... kamu salah huruf itu yang bener "robbul izzati", artinya bukan Tuhan dzat, tapi Tuhan yang memiliki izzah, izzah itu dari kata aziz, berarti suatu keperkasaan yang luar biasa....



3 komentar: